AJD Ucapkan Selamat Kepada Nahkoda Baru Sulsel
Redaksi
Rabu, September 05, 2018 | 17:02 WIB
Last Updated
2021-03-08T07:54:53Z
AKSIOMA.CO.ID,MAKASSAR - Bakal calon anggota DPR-RI dari daerah pemilihan (Dapil) Sulsel II, DR H Andi Jamaro Dulung (AJD) memberikan ucapan selamat atas pelantikan Gubernur dan Wakil gubernur terpilih secara demokrasi periode 2018 - 2023, Rabu 5/9/2018.
Kata mantan Ketua PBNU Dua periode itu, nahkoda baru Sulawesi Selatan dilantik dan itu artinya lahirlah nahkoda yang baru bagi masyarakat Provinsi Sulawsi Selatan (Sulsel) yang berkualitas unggul karena prestasinya terukur dan ideal dengan harapan kedepannya Sulsel akan lebih baik dan maju.
"Selamat kepada Prof Nurdin Abdullah dan Andi Sudirman Sulaiman atas dilantiknya menjadi gubernur dan wakil gubernur Sulawesi selatan semoga amanah dalam membangun Sulsel 5 tahun kedepannya," kata Ketua IKA UNM tersebut.
AJD juga memuji keterampilan yang dimiliki oleh pasangan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulsel ini yang keduanya pekerja keras dan handal di bidang pembangunan sarana dan prasarana di dukung oleh SDM yang berkualitas di Sulsel ini.(Rls)
Editor: Abhy
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
Trending Now
-
AKSIOMA.MEDIA, Buton Tengah - Pengurus Dewan Pengurus Daerah (DPD) II, Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Buton Teng...
-
Peserta sosialisasi Pendidikan Pemilih Pemilihan Umum Tahun 2019, Ahad (02/12/2018). AKSIOMA.CO.ID,WAJO - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabup...
-
SOPPENGTERKINI.COM - Salah seorang pengusaha Cafe dan Resto di kawasan Jakarta mengaku nyaris jadi korban penipuan yang mengatasnamakan man...
-
AKSIOMA.MEDIA, BUTON TENGAH , Pada Pelaksanaan Musyawarah Cabang (Muscab) I Ikatan Bidan Indonesia (IBI) di Kabupaten Buton Tengah (...
-
Advetorial DPRD Wajo,aksioma.media — Rancangan Kebijakan Umum Anggaran dan Prioritas Plafon Anggaran Sementara (KUA dan PPAS) Anggaran ...